
Sirmione Footwear merupakan brand alas kaki asal Kab. Bandung Barat yang diproduksi oleh pengrajin lokal yang sudah berpengalaman selama puluhan tahun dengan menggunakan standar bahan yang tinggi dan telah melalui proses kurasi. Demi menciptakan business & environment sustainability, Sirmione Footwear berkomitmen untuk melakukan pelatihan kepada pengrajin baru agar terciptanya regenerasi pengrajin. Saat ini mempunyai 2 segmen pasar yaitu wanita (produk sirmione.id) & kalangan profesional (produk sirmione.pro)
Website : instagram.com/sirmione.id/?hl=en